Fernando Torres kembali melakoni debutnya bersama Atletico Madrid kala dijamu Bayern Munich di leg
kedua babak semifinal Liga Champons, Rabu (4/5) dini hari nanti.
Keunggulan 1-0 di leg pertama membuat Torres tak sedikit pun menyimpan rasa takut dalam melakoni partai
hidup ini.
Sebelum laga, pemain anyar asal Spanyol ini menegaskan jika timnya siap mengalahkan siapaun. “Kami
hanya harus jelas bahwa kami adalah tim. Bagi kami, setiap laga adalah pertarungan. Kami bisa
mengalahkan siapa pun,” tegas Torres.
Selain itu, Torres juga penasaran akan juara Liga Champions musim ini bersama Atletico Madrid. “Juara
Liga Champions adalah satu-satunya yang tertinggal bagi saya. Ini tidak akan tertandingi,” tutupnya.